4 Tips Memilih Kain Tenun ATBM yang BeKualitas Baik Agar Nyaman dan enaka Untuk dipakai
4 Tips Memilih Kain Tenun ATBM yang BeKualitas Baik Agar Nyaman dan enaka Untuk dipakai
Tips Memilih Kain Tenun – Dalam memilih kain tenun yang berkualitas baik memang bukanlah suatu perkara yang mudah, apalagi jika kita tidak mempunyai cukup pengetahuan tentang kain tenun.
Sekarang ini ini ada dua jenis kain tenun yang beredar dipasaran, yaitu kain tenun asli dan kain tenun sintetis.

Tips memilih kain tenun ATBM yang baik
Kain Tenun
Kain tenun asli merupakan kain tenun yang di hasilkan dari tenun dengan menggunakan alat tenun tradisional atau alat tenun bukan mesin (ATBM), atau dengan kata lain tidak dibuat dengan mesin. Selain itu kain tenun asli biasanya banyak menggunakan bahan alami sebagai bahan dasar pembuat kain misalnya pewarna.
Sedangkan Kain tenun sintetis merupakan kain tenun yang di hasilkan dari hasil cetak dengan bantuan mesin atau biasa disebut tekstil printing. Selain itu bahan seperti pewarna yang digunakan juga bahan pewarna sintetis. Harga jual kain tenun sintetis ini jauh lebih murah apabila dibandingkan dengan kain tenun asli.
Jika anda berniat membeli kain tenun ada baiknya kita harus bisa mengenali dan mampu membedakan kain tenun asli dan kain tenun sintetis, agar anda tidak tertipu. Yups, Anda pasti tidak mau kan jika kain tenun yang sudah anda beli dengan harga mahal ternyata palsu?.
Berikut ini adalah tips memilih kain tenun ATBM yang memiliki kualitas baik. Berikut ulasannya.
1. Pastikan Keaslian Kain Tenun
Amati kain tenun yang akan anda beli dengan teliti. Ingat bahwa perbedaan kain asli dan sintetis terletak pada kerapatan benang, kecerahan warna kedua permukaan kain yang sama, serta keteraturan pola kain.
2. Perhatikan Permukaan Kain
Pilih kain tenun yang permukaannya tidak kasar. Kain yang baik biasanya menggunakan benang yang seratnya kecil sehingga permukaan kain akan terasa lembut. Tapi jangan salah, kasar berbeda dengan tebal. Beberapa kain tenun ikat ditenun dengan benang rangkap sehingga kain terlihat lebih tebal tetapi permukaan kain tetap terasa lembut.
3. Periksa Kelunturan Kain
Anda dapat mengetahui apakah kain yang akan anda beli luntur atau tidak dengan menggunakan tisu basah. Lap permukaan kain dengan tisi basah, jika warna tidak menempel berarti kain yang akan anda beli tidak luntur.
4. Perhatikan Rekomendasi Toko
Jika anda ragu, sebaiknya beli kain tenun ditoko yang memang hanya menjual kain tenun asli, atau anda dapat membaca testimoni atau review dari website toko di internet.
Griyatenun adalah salah satu toko online yang menyediakan kain tenun berkualitas premium. Kami menyediakan berbagai jenis tenun yang berkualitas mulai tenun troso, tenun NTT, tenun jepara, kain tenun kamen, kain tenun blangket dan masih banyak lagi.
Demikianlah sedikit informasi tips mudah memilih kain tenun ikta yang berkualitas premium. Untuk memilih kain tenun ikat ada beberapa tips yang peru diperhatikan antara lain : pastikan keaslian kain tenun, perhatikan permukaan kain, periksa kelunturan kain dan perhatikan rekomendasi toko.
Tips dalam memilih kain tenun ini dapat kita praktekkan untuk memilih kain tenun endek, kain tenun blanket, kain tenun rangrang, kain tenun baron, kain tenun kain kamen. Semoga informasi tersebut bermanfaat dan dapat menambah wawasan kita tentang kain tenun ikat. Semoga bermanfaat dan Terima kasih.
Tags: cara memilih kain tenun, cara memilih kain tenun ikat, ciri-ciri Kain Tenun ATBM, ciri-cri kain tenun asli, harga kain tenun ikat, jual kain tenun ikat, jual tenun ikat, kain tenun asli, kain tenun ATBM, kain tenun baron, Kain Tenun Blanket, Kain Tenun Endek, kain tenun kamen, kain Tenun rangrang, keistimewaan Kain Tenun ATBM, keungulan kain tenun ATBM, panduan memilih kain tenun ikat, tenun ikat, tenun ikat jepara, Tenun Ikat Troso, tips memilih Kain Tenun ATBM, Tips Memilih Kain Tenun Ikat
4 Tips Memilih Kain Tenun ATBM yang BeKualitas Baik Agar Nyaman dan enaka Untuk dipakai
3 Teknik Dasar Menenun, Yang mampu Hasilkan Kain Tenun Berkualitas dan Memiliki Nilai Jual yang Tinggi
Diposting oleh GriyatenunOfficial3 Teknik Dasar Menenun, Hasilkan Kain Tenun Kualitas Premium dan Memiliki Nilai Jual yang Tinggi Teknik Dasar Menenun – Tahukah Anda jika teknik yang digunakan dalam menenun tidak sama? Ya. Teknik menenun disetiap daerah tidak sama. Karena banyaknya jenis kain tenun di Indonesia, maka tak pelak jika teknik atau cara pembuatan kain tenun jadi beragam….
Selengkapnya3 Fungsi Kain Tenun Dalam Kehidupan Masyarakat Indonesia
Diposting oleh GriyatenunOfficial3 Fungsi Kain Tenun Dalam Kehidupan Masyarakat Indonesia Fungsi Kain Tenun – Kain tenun sebagai salah satu wastra nusantara mempunyai banyak fungsi dan manfaat dalam masyarakat. Kain tenun sejak dulu digunakan oleh masyarakat dalam berbagai kegiatan baik kegiatan sehari-hari maupun kegiatan yang berhubungan dengan adat istiadat. Jika berbicara mengenai manfaat dan fungsi dari kain tenun…
Selengkapnya5 Ragam dan Makna Motif Kain Lurik Yang Terkandung Dalam Kehidupan Masyarakat
Diposting oleh GriyatenunOfficial5 Ragam dan Makna Motif Lurik Yang Terkandung Dalam Kehidupan Masyarakat Ragam Makna Motif Lurik – Kain lurik menjadi salah satu budaya yang masih lestari di Yogyakarta. Bagi warga Yogyakarta dan pelancong yang sering keluar masuk kota ini tentu sudah tidak asing dengan kain lurik. Selain dipakai oleh abdi dalem, kain lurik juga dipakai oleh…
Selengkapnya5 Jenis Kain Tradisional Khas Bali Yang Perlu Anda Ketahui, Salah Satunya Punya Nilai Jual Yang Sangat Tinggi
Diposting oleh GriyatenunOfficial5 Jenis Kain Tradisional Khas Bali Yang Perlu Anda Ketahui, Salah Satunya Punya Nilai Jual Yang Sangat Tinggi Jenis Kain Khas Bali – Bali merupakan salah satu destinasi wisata yang paling digemari di Indonesia. Pulau Dewata memiliki deretan pantai yang begitu eksotis dan juga memiliki kebudayaan yang sangat kaya. Salah satu warisan budaya yang patut…
Selengkapnya8 Cara Mencuci Kain Tenun Agar Tetap Awet dan Tahan Lama
Diposting oleh GriyatenunOfficial8 Cara Mencuci Kain Tenun Agar Tetap Awet dan Tahan Lama Cara mencuci Kain Tenun – Untuk membuat sebuah kain tenun yang indah, seorang penenun menghabiskan waktu hingga berbulan-bulan. Karena sulitnya pembuatan kain tenun membuat harga sehelai kain tenun sangat fantastis. Tak hanya proses pembuatan yang memakan waktu lama, bahan dasar kain dan benang yang…
SelengkapnyaPerkembangan Kain Lurik Dari Masa Ke Masa
Diposting oleh GriyatenunOfficialPerkembangan Kain Lurik Dari Masa Ke Masa Perkembangan Kain Tenun – Dahulu lurik dikenakan oleh rakyat biasa sebagai simbol kesederhanaan. Di keraton Yogyakarta, lurik dikenakan oleh prajurit keraton ketika hendak menghadap raja. Namun sekarang ini tampak sekali perkembangan kain lurik. Kain Lurik tidak hanya digunakan sebagai pakaian prajurit kerajaan dilingkungan keraton tetapi sudah dikenakan oleh…
SelengkapnyaKain Tenun Blanket Toraja BLKT010
Kain Tenun Blanket Toraja BLKT010 Spesifikasi : Jenis Kain : Kain Tenun Blanket Bahan : 100% benang katun Ukuran : 120 cm x 245 cm Motif : motif toraja Info Lain : Kain hasil ATBM bukan hasil cap atau printing
Rp 125.000 Rp 175.000Kain Tenun Endek CSM – EDK012
Kain Tenun Endek CSM meruakan salah satu jenis kain tenun premium yang berbahan 100 % kain katun sehingga memiliki tekstur lebih tipis, namun terasa lebih kuat dan lebih cerah dari katun biasa. Kain Tenun Endek CSM – ED012 hadir dengan motif bunga – bunga yang cantik dan menawan sangat cocok untuk acara formal maupun non…
Rp 137.500 Rp 190.000Kain Tenun Pabintik PBT001
Kain Tenun Pabintik PBT001 Kain Tenun Pabintik PBT001 merupakan kain tenun unggul yang hasilkan dari Alat Tenun Bukan Mesin. Sesuai dengan namanya kain tenun ini memiliki ciri khas yakni terdapat aksen bintik – bintik seluruh bagian kain. Ditambah lagi dengan akses motif toraja yang melekat pada bagian sisinya semakin memberikan kesan etnik pada kain tenun…
Rp 225.000 Rp 275.000Kain Tenun Rangrang – RR 005
Kain Tenun Rangrang – RR 005 hadir dengan hiasan motif etnik kalimantan sehingga membuat kain tenun rangrang ini begitu cantik dan anggun. Warna yang melekat pada kain rangrang ini mampu memancarkan aura misterius dan keberanian bagi yang memakainya. Kain Tenun Rangrang – RR 005 ini berbahan dasar 100% benang katun yang memiliki kualitas premium. kain…
Rp 100.000 Rp 135.000Tas Tangan Tenun Wanita TTW003
Tas Tangan Tenun Wanita TTW003 Tas Tangan Tenun Wanita TTW003 ini dibuat dengan bahan Tenun ikat jenis ATBM yang halus dan lembut, terdiri dari 1 resleting utama. Tas Tangan Tenun Wanita TTW003 ini berfungsi sebagai alat atau wadah untuk membawa barang keperluan pribadi. Selain itu, Tas Tangan Tenun atau yang sering disebut handbag tenun ini…
Rp 150.000 Rp 185.000Kain Tenun Blanket Halusan – BK 009
Kain Tenun Blanket Halusan – BK 009 dihasilkan dari hasil tenun manual dengan alat tenun tradisional bukan mesin (ATBM), bukan hasil dari cap atau printing. Proses pengerjaannya pun dilakukan secara detail sehingga membuat kain tenun blanket ini begitu istimewa. Kain Tenun Blanket ini hadir dengan motif toraja yang sudah melegenda. Kain Tenun Blanket ini berbahan…
Rp 120.000 Rp 145.000
Belum ada komentar, jadilah yang pertama memberikan komentar.