5 Cara Merawat Sarung Tenun Bahan Sutera Agar Tetap Awet dan Tahan Lama
5 Cara Merawat Sarung Tenun Bahan Sutera Agar Tetap Awet dan Tahan Lama
Merawat Satung Tenun Bahan Sutera – Sarung merupakan kain yang berbentuk kotak dengan selongsong yang umumnya dilengkapi dengan motif. Sarung menjadi bagian tradisi busana di Indonesia. Salah satunya, pakaian tradisional Melayu Lingga menggunakan sarung atau kain dagang sebagai pelengkap pakaian.
Sebagai pakaian tradisional di Indonesia, sarung memang tidak pernah lepas dari kehidupan masyarakat. Mulai untuk menutup aurat lelaki saat sholat, dijadikan selimut, handuk, sprei dan pakaian keseharian laki laki dan perempuan.
Dalam kesehariaan, sarung digunakan untuk sholat kaum muslim, terutama laki-laki. Hampir di setiap daerah di Indonesia memiliki sarung dengan corak, ragam, dan bahan yang berbeda-beda.
Cara Mencuci Sarung Bahan Sutera
Cara mencuci sarung tenun bahan sutera ternyata tidak sama dengan cara mencuci baju biasa. Perlu sedikit perhatian dalam penggunaan air, deterjen dan perendaman. Perbedaan cara pencucian akan mempengaruhi keawetan kain tenun.
Nah, Bagi anda yang memiliki sarung tenun yang berbahan sutera. atau saat ini ingin punya sarung tenun dengan bahan sutera. Alangkah baiknya anda mengetahui terlebih dahulu cara merawat sarung tenun bahan sutera yang benar.
Berikut tips cara mencuci sarung tenun bahan sutera yang benar agar awet dan tahan lama :
- Cuci dengan Tangan – Jangan menggunakan mesin cuci. Lebih baik gunakan cara pencucian dengan tangan atau hand wash.
- Sediakan Air yang Cukup – mencuci sarung tenun memerlukan air yang cukup banyak. Pastikan ketersediaan air mencukupi. Selain itu, sebaiknya jangan menggunakan detergen yang dapat menyebebkan kerusakan serat kain. Cukup gunakan sabun lembut misalnya sabun cair yang mengandung banyak pelembab.
- Rendam Sebentar Saja – Jangan sampai merendam dalam jangka waktu yang terlalu lama. Kamu cuma butuh waktu sebentar untuk mencelup sarung ke dalam air lalu diangkat. Lalukan beberapa kali dengan air dingin.
- Jemur di Tempat yang Teduh – Setelah dicelup beberapa kali, peras atau angin anginkan sarung tenun di tempat jemuran yang teduh. Area yang tidak terkena sinar mentari secara langsung.
- Setrika dengan Suhu Sedang – Setelah kering setrika dengan setelan suhu sedang. Lipat kemudian letakkan di dalam almari dengan rapi.
Demikianlah informasi tentang cara mudah merawat sarung tenun berbahan sutera. Jika dirawat dengan dengan baik, tentunya sarung tenun yang kita miliki akan selalu awet dan tahan lama.
Perawatan sarung tenun berbahan sutera ini memang memerlukan sedikit kecermatan, namun tidak begitu sulit kok. Hasilnya juga membuat kita makin sayang dengan sarung yang kita miliki.
Tags: beli sarung tenun, cara mencuci sarung tenun, cara menyimpan sarung tenun, cara merawat sarung tenun, harga sarung tenun, jual sarung tenun, keistimewaan sarung tenun, keunggulan sarung tenun, sarung tenun, sarung tenun bahan sutera, sarung tenun sutera
5 Cara Merawat Sarung Tenun Bahan Sutera Agar Tetap Awet dan Tahan Lama
Perbedaan Kaos Bahan Reaktif Dengan Kain Sulfur Yang Perlu Anda Ketahui
Diposting oleh GriyatenunOfficialPerbedaan Kaos Bahan Reaktif Dengan Kain Sulfur Yang Perlu Anda Ketahui Perbedaan Kaos Bahan Reaktif dengan Sulfur – Memang banyak sekali bahan kain yang biasa dipakai untuk membuat kaos. Salah satu yang paling populer adalah kain cotton combed. Kaos dengan bahan Cotton Combed menjadi pilihan tepat yang banyak digunakan para pelaku industri kaos. Bahan ini…
SelengkapnyaMengenal Kain Tapis – Sejarah, Keistimewaan dan Ragam Motif Tenun Unik Khas Lampung Dengan Keindahan Warisan Kriya Tekstil Tradisional
Diposting oleh GriyatenunOfficialMengenal Kain Tapis – Sejarah, Keistimewaan dan Ragam Motif Tenun Unik Khas Lampung Dengan Keindahan Warisan Kriya Tekstil Tradisional Mengenal Kain Tapis – Jika bicara kain tenun dari pulau Sumatera tentu kita akan langsung teringat dengan kain Tapis khas dari Lampung. Siapa yang tidak kenal kain tenun tapis yang sudah sangat terkenal dalam dunia wastra…
SelengkapnyaMengenal Kain Tenun Rayon – Jenis Kain Tenun Premium Dengan Permukaan Lembut, Adem dan Nyaman dan Lebih Tahan Lama
Diposting oleh GriyatenunOfficialMengenal Kain Tenun Rayon – Jenis Kain Tenun Premium Dengan Permukaan Lembut, Adem dan Nyaman dan Lebih Tahan Lama Kain Tenun Rayon – Kain tenun yang dibuat dengan bahan dasar dari benang rayon memang harganya jadi lebih terjangkau dibandingkan dengan kain tenun yang terbuat dari benang katun. Hal ini disebabkan karena kain tenun dari benang…
Selengkapnya6 Fakta Menarik Seputar Kabupaten Jepara, Ternyata Pernah Terpisah dari Pulau Jawa
Diposting oleh GriyatenunOfficial6 Fakta Menarik Seputar Kabupaten Jepara, Ternyata Pernah Terpisah dari Pulau Jawa Fakta Jepara – Kota Jepara adalah salah satu kota yang terletak di Jawa Tengah. Ada salah satu julukan Kota Jepara yang melekat hingga kini karena kisah sejarahnya, yaitu Bumi Kartini. Ibu kota kabupaten ini adalah Jepara, yang terkenal dengan kerajinan mebelnya, terutama ukiran…
SelengkapnyaSejarah Perkembangan Kain Tenun Ikat Tradisional Indonesia Sebagai Warisan Budaya Nasional
Diposting oleh GriyatenunOfficialSejarah Perkembangan Kain Tenun Ikat Tradisional Indonesia Sebagai Warisan Budaya Nasional Perkembangan Tenun – Apakah Anda tahu jika kain tenun sudah ada di Indonesia sejak zaman Prasejarah? Ya. Manusia mulai mengenal kain bersamaan dengan munculnya peradaban. Menurut para ahli sejarah, Indonesia sudah mengenal cara membuat pakaian sejak zaman Neolitikum. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya benda-benda…
SelengkapnyaInilah 9 Variasi Model Rok Panjang Kekinian Yang Wajib Anda Coba, Cocok Buat OOTD Hijab
Diposting oleh GriyatenunOfficialInilah 9 Variasi Model Rok Panjang Kekinian Yang Wajib Anda Coba, Cocok Buat OOTD Hijab Variasi Model Rok Panjang – Rok menjadi salah salatu item fashion yang bikin kamu keliatan cewek banget. Sejak menjadi simbol feminisme, rok selalu menjadi item andalan kaum wanita saat ingin menonjolkan sisi kewanitaan dan keanggunannya. Namun, jika memakai rok modelnya…
SelengkapnyaTas Tangan Tenun Wanita TTW002
Tas Tangan Tenun Wanita TTW002 Tas Tangan Tenun Wanita TTW002 ini dibuat dengan bahan Tenun ikat jenis ATBM yang halus dan lembut, terdiri dari 1 resleting utama. Tas Tangan Tenun Wanita TTW002 ini berfungsi sebagai alat atau wadah untuk membawa barang keperluan pribadi. Selain itu, Tas Tangan Tenun atau yang sering disebut handbag tenun ini…
Rp 150.000 Rp 185.000Kain Tenun Blanket Toraja BLKT008
Kain Tenun Blanket Toraja BLKT008 Spesifikasi : Jenis Kain : Kain Tenun Blanket Bahan : 100% benang katun Ukuran : 120 cm x 245 cm Motif : motif toraja Info Lain : Kain hasil ATBM bukan hasil cap atau printing
Rp 125.000 Rp 175.000Kain Tenun Rangrang – RR 002
Kain Tenun Rangrang – RR 002 dihasilkan dari hasil tenun manual dengan alat tenun tradisional bukan mesin. sehingga bisa dipastikan kain tenun rangrang ini memiliki tekstur yang halus, adem dan sangat nyaman jika dipakai. Kain Tenun rangrang ini hadir hiasan dengan motif etnik kalimantan sehingga membuat kain tenun rangrang ini begitu elegan. Aura warna pada…
Rp 100.000 Rp 135.000Kain Tenun Pamiring PMR002
Kain Tenun Pamiring PMR002 Kain Tenun Pamiring PMR003 hadir dengan aksen motif garis-garis yang cantik yang terletak di salah satu sisi saja. Kain ini memancarkan kesan simple namun tetap elegan. Keistimewaan lainnya adalah terdapat benang emas yang terdapat pada motifnya sehingga menimbulkan kesan elegan. Kain Tenun Pamiring berbahan katun kualitas halus dan dihasilkan dari alat…
Rp 130.000 Rp 170.000Tas Tangan Tenun Wanita TTW001
Tas Tangan Tenun Wanita TTW001 Tas Tangan Tenun Wanita TTW001 ini dibuat dengan bahan Tenun ikat jenis ATBM yang halus dan lembut, terdiri dari 1 resleting utama. Tas Tangan Tenun Wanita TTW001 ini berfungsi sebagai alat atau wadah untuk membawa barang keperluan pribadi. Selain itu, Tas Tangan Tenun juga menjadi nilai tambah untuk meningkatkan penampilan…
Rp 150.000 Rp 175.000Kain Tenun Endek Bali – ED 007
Kain Tenun Endek Bali – ED 007 Kain Tenun Endek Bali – ED 007 memiliki warna dominan hitam, Perpaduan antara warna hitam dengan kombinasi hiasan bermotif membuat kain tenun endek ini terlihat sangat indah. Warna orange pada kain tenun endek ini mampu memberikan aura ketegasan bagi yang mengenakannya. Kain Tenun Endek Bali merupakan salah satu…
Rp 185.000 Rp 225.000
Belum ada komentar, jadilah yang pertama memberikan komentar.